Notifikasi
Tidak ada notifikasi baru.

Resep Masakan Balado Pete Teri Terong Maknyoss


RESEP MASAKAN BALADO PETE TERI TERONG

by: aras_galeri

Bahan-bahan:

  • 2 lonjor pete
  • 2 terong ungu
  • 1 ons teri
  • 1 ons cabe merah kriting
  • 5 rawit merah
  • 5 siung bawang merah
  • 1 tomat
  • Garam

Cara Memasak:

  1. Kupas kulit pinggir di sekeliling pete, kerik kulit hijaunya pake pisau, potong kotak pete sekulit-kulitnya, belah jangan sampai putus, cuci bersih lalu tiriskan
  2. Terong ungu di belah dua lalu di potong kecil-kecil
  3. Goreng berturut-turut pete, terong dan teri di minyak panas, 1-1 jgn sekaligus ya..
  4. Ulek kasar cabe bawang tomat & garam, lalu tumis sampai harum & cabe matang, campurkan dengan pete, teri, terong. 😊

Selamat mencoba..
Masakan
Bertips.com
Bertips.com
Be serious about doing something
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
Silahkan berkomentar sesuai TOPIK diluar itu akan admin hapus komentar yang berbau spam,link aktif, judi dan pornografi dll.

Terimakasih.